Pembangunan Mushalla Al-Iklas
ABDUL MUTI | Mushalla Al-Ikhlas
2023-01-03 09:49:34

Pembangunan Mushalla Al-Iklas

DKM Al-Ikhlas berencana membangun ulang Mushalla Al-Ikhlas. Pembangunan perlu dilakukan mengingat arah kiblat Mushalla yang melenceng terlalu jauh. Lebih dari 45 derajat. Pembangunan juga perlu dilakukan mengingat banyak bagian Mushalla yang sudah keropos dan rusak.

Untuk itu, mohon dukungannya kepada ummat Islam di seluruh Nusantara agar pembangunan ini segera terealisasi, dan Mushalla Al-Ikhlas dapat berdiri dengan baik serta dapat dipergunakan sebagai sarana ibadah yang baik dan layak.

Tentang Penulis
 ABDUL MUTI  | Mushalla Al-Ikhlas

ABDUL MUTI | Mushalla Al-Ikhlas

| Jl. Lapangan Sepakbola, Krajan 1

Mushalla Al-hklas merupaka Mushalla yang berada di lingkungan Kantor desa Warungbambu. Mushalla ini dipergunakan warga selain untuk shalat berjamaah, juga digunakan untuk kegiatan ibadah lainnya seperti pengajian anak-anak dan Ibu-ibu. Mushalla Al-Ikhlas sudah berusia cukup tua sehingga sering dilakukan renovasi. Selain itu, arah kiblatnya juga melenceng terlalu jauh. Karena itu pengurus berencana melakukan pembangunan ulang agar Mushalla Al-Ikhlas tampil lebih baru dan yang terpenting, arah kiblatnya seusai

Tenda & Kanopi Membrane Untuk Masjid. Delivery & Pemasangan sampai di Kota Antum

Wujudkan Kenyamanan Masjid Anda, dengan Kanopi Membrane, Awet sampai 15 tahun!

kanopi-untuk-masjid ciptakonstruksi

Rekomendasi Artikel untuk Anda